Selasa, 04 Agustus 2015

NKI. 47a. JIKA KUPANDANG SALIB HU

NKI. 47a. JIKA KUPANDANG SALIB HU
(When I Survey)


Jika kupandang salib Hu
Dan ingat hal kematiannya
Rugi segala untungku
Dan s’kalian congkakku keji

O, jiwaku jangan menggah
Hanya dalam kematian Hu
Segala kesukaan dunia
Kutaruh dalam darah-Nya

Dari rusuk dan dahi-Nya
Menitik duka dan kasih
B’lum pernah kasih
Dan duka s’perti kepada Almasih

Perkara yang sia-sia
Yang dulu indah padaku
Tiada lagi b’ri suka
Kubuangkan sebab kasih-Mu

Kalau g’nap alam milikku
Pada-Mu ku persembahkan
Kasih-Mu yang ajaib itu
Tuntut jiwa nyawa s’kalian




Tidak ada komentar:

Posting Komentar