Minggu, 16 Agustus 2015

NKI. 180. TERIMA KASIH BAGI SELAMAT KEKAL


NKI. 180. TERIMA KASIH BAGI SELAMAT KEKAL
(Life’s Railway to Heaven)


Pada hari yang t’lah hampir, Tuhanku mau datanglah
Dan g’nap saleh yang tersiar pada-Nya berhimpunlah
O, betapa aku heran, sambil b’rikan pujian
Kar’na hari itu juga  aku k’lak diangkat-Nya

KOOR :
Tuhan Yesus t’rima kasih bagi s’lamat yang kekal
Datanglah lekas bagiku serta-Mu kus’nang betul

Jagalah, hai sobat, jaga dengan bersembahyanglah 
Jangan tidur, jangan malas, bangun jalanlah lekas
Hari ini bangkit bangun, cayalah kes’lamatan
Lalu jika Yesus datang, kau k’lak dipermuliakan (Koor)

Kabarkan serta b’ritakan Tuhan hampir datanglah
Menghiburkan dan tetapkan s’mua saleh-saleh-Nya
Pergilah b’ritakan Injil sampai ujung dunia
Raja hidup, Yesus, panggil “Datanglah kepada-Nya!” (Koor)


Tidak ada komentar:

Posting Komentar