NKI. 193. SALIB HENTAR AKU TERUS KE SURGA
(The Way of the Cross Leads Home)
Aku mau pergi ke neg’ri yang kekal
Melintas salib kudus
Tidak jalan lain yang ku mau kenal
Jalan inilah ku mau t’rus
KOOR
:
Salib hentar aku t’rus !
Salib hentar aku t’rus !
Masuk surga t’rang rumah yang senang
Salib hentar aku t’rus !
Darah Tuhanku bukalah jalan t’rang
Ku tau itu hentar k’lak
T’rus ke neg’ri yang tidak lagi p’rang
Dekat di takhta-Nya Elhak (Koor)
Jalan yang permai, lebar lagi penuh
Tak mau aku turutlah
Jalannya salib aman dan teduh
Darah-Nya Yesus lindunglah (Koor)
Marilah lekas jiwa yang t’lah sesat
Dengar suara Tuhanmu
Kau dipanggil-Nya jalanlah dekat
Ke salib t’rus ke rumah Hu (Koor)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar